Kamis, 05 Desember 2013

Array
 Array adalah kumpulan data yang memiliki tipe data dan elemen yang tetap, dan didalam Array terdapat Index dan Elemen.
Index adalah urutan elemen yang di mualai dari nol dan Elemen adalah isi dari pada Index.
Dan Array mempunyai panjang dan panjang Array di hitung dari jumlah elemen yang dimulai dari angka satu.
Contoh Array:
 int [ ] nomer = { 1, 2, 3, 4, 5 };
dimana
  int = data type
 [ ] = array simbol
 nomer = nama array (index)
1-5 = elemen array

dan ini contoh yang lebih jelasnya.
int[ ] a = {1, 2, 3, 4, 5};
int[ ] b = {10, 9, 8, 7, 6, 5, 4, 3, 2, 1};
int[ ] c = {5, 4, 3, 2, 1};
        for (int index : a) {
            System.out.println(index);
        }